Pemdes Lubuk Sematung Salurkan BLT DD Tahap 1, 2, 3 Tahun 2023

bhayangkaranews24.id – Pemerintah Desa Lubuk Sematung dibawah pimpinan safiul Amin, Jum’at 12/5/2023 Sukses menyalurkan BLT DD tahap 1,2 dan 3 Jumlah KPM BLT DD Tahap I,2 dan 3 ini untuk pembayaran bulan Januari, Februari dan Maret sebanyak 21 KPM dan jumlah uang yg di terima Per orangnya mendapatkan Rp 900.000 (Sembilan Ratus Ribu Rupiah) Tersalurkan dengan total Anggaran sejumlah Rp 18, 900,000 yang berhak menerima, sesuai aturan dan hasil musyawarah desa yang telah dibicarakan sebelumnya.

 

Kepala Desa Lubuk Sematung, Safiul Amin menyampaikan” bahwa hari ini pemerintah desa telah menyalurkan BLT DD tahap Ke 1,2 dan 3 kepada warga yang benar – benar membutuhkan, bantuan dari pemerintah ini memang ditujukan Untuk masyarakat yang kata gori miskin x trim untuk membantu meringankan kebutuhan pokok sehari-hari. Ujar Kades.

Lanjut Kades, Menyampaikan bahwa bantuan ini dibagikan kepada masyarakat yang berhak menerima dan telah sesuai aturan berdasarkan hasil musyawarah desa yang telah dilakukan oleh pemerintah desa dan BPD Desa Lubuk Sematung

“ kami berharap uang tunai ini bisa digunakan oleh masyarakat untuk kebutuhan primer, bantuan ini juga untuk masyarakat yang miskin x trim,”

serta Bantuan ini kita salurkan sesuai dengan aturan dari pemerintah dan tertuang juga dalam APBdes desa tahun angaran 2023.

Pembagian BLT DD ini juga disaksikan oleh Ketua BPD dan anggota, Perangkat Desa serta perwakilan. Babinsa, Bhabinkamtibmas dan tokoh masyarakat, serta warga penerima mamfaat.

 

( kabiro /Ujang)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *